ARTIKEL Email Security

Jenis Kredensial Bocor

Jenis kredensial bocor merupakan upaya klasifikasi atau pengkategorian kredensial sebagai upaya untuk menilai keparahan kebocoran kredensial yang terjadi, berikut pemaparannya. Malware Infostealer adalah salah satu vektor risiko yang paling besar. Infostealer menginfeksi komputer, mencuri semua kredensial yang disimpan di browser bersama dengan cookie sesi aktif dan data lainnya, lalu mengekspornya kembali ke infrastruktur command & […]

ARTIKEL Email Security

Serangan Email Saat Pemilu

Seperti kita ketahui bersama penjahat siber yang memanfaatkan email sebagai serangan siber menggunakan teknik canggih untuk meningkatkan operasi siber mereka, terlebih lagi serangan email saat pemilu yang memiliki dampak besar. Seperti kita ketahui penjahat siber menggunakan beberapa teknik canggih untuk dapat menghindari mekanisme deteksi tradisional, yakni sebagi berikut: Pelanggaran phising yang berhasil dilakukan oleh penjahat […]

ARTIKEL Email Security

Melindungi Aset Kripto dari Phising

Serangan phising telah menjadi ancaman besar di ranah digital, termasuk dunia cryptocurrency, oleh karena itu melindungi aset kripto dari phising harus menjadi prioritas. Penipuan ini mengeksploitasi kerentanan manusia dan menggunakan taktik seperti permintaan mendesak, peniruan situs web yang sah, dan informasi jebakan untuk mengelabui individu dan investor agar mengungkapkan informasi login atau data pribadi mereka. […]

ARTIKEL Email Security

Taktik Manipulasi Email

Apa pun skema serangan yang digunakan, penjahat dunia maya memahami satu fakta sederhana bahwa semua umat manusia rentan sehingga dapat termakan taktik manipulasi email Dibandingkan metode serangan lainnya, pelaku kejahatan mengincar pekerja sebuah perusahaan, sering kali menggunakan taktik psikologis umum untuk memanipulasi orang agar mengirimkan uang, memberikan akses, atau membocorkan informasi rahasia. Berikut adalah tiga […]

ARTIKEL Email Security

Operasi Phising Pencurian Instagram

Upaya pengambilalihan akun marak terjadi di dunia maya, seperti yang baru-baru ini operasi phising pencurian Instagram dengan trik terbaru. Operasi phising baru yang berpura-pura menjadi email pelanggaran hak cipta berupaya mencuri kode cadangan pengguna Instagram. Sehingga dengan menggunakan metode ini sangat memungkinkan peretas melewati autentikasi dua faktor yang dikonfigurasi pada akun. Otentikasi dua faktor adalah […]

ARTIKEL Email Security

Meminimalisir Risiko Serangan BEC

Dalam penipuan yang semakin umum dikenal sebagai kompromi email bisnis (BEC), pencuri dunia maya menyamar sebagai karyawan perusahaan atau vendor untuk melakukan penipuan transfer kawat akrena itu perlu diambil tindakan meminimalisir risiko serangan BEC. Penipuan ini membuat perusahaan dari segala ukuran menghadapi risiko dan kerugian finansial yang besar. Untuk mencegahnya ada lima cara memitigasi risiko […]

ARTIKEL Email Security

Iklan Google Pencuri Kredensial Hosting

Pengguna WordPress harus berhati-hati akan ancaman baru yang datang dari ads Google, karena diketahui iklan Google pencuri kredensial hosting tersebut sudah menyebar cepat. Penyedia hosting WordPress Kinsta memperingatkan pelanggan bahwa iklan Google terlihat mempromosikan situs phising untuk mencuri kredensial hosting. Pencuri Kredensial Login Kinsta mengatakan serangan phising bertujuan untuk mencuri kredensial login MyKinsta, layanan utama […]

ARTIKEL Email Security

Email Palsu Keamanan WordPress Palsu

Email spam merupakan strategi yang sangat sederhana dan mudah diaplikasikan oleh siapa saja. Selain hemat biaya, serangan ini bisa dilakukan secara random atau menjadi serangan bertarget. Seperti dalam kasus email palsu keamanan WordPress Palsu. Administrator WordPress menerima email berisi nasihat keamanan WordPress palsu untuk kerentanan fiktif yang dilacak sebagai CVE-2023-45124 untuk menginfeksi situs dengan plugin […]